Berbagai kegiatan telah dilaksanakan untuk menyambut hari jadi FT UGM—mulai dari Pekan Olahraga sampai Mancing Mania. Akhirnya, pada hari ini lah, 17 Februari 2025, genap sudah 79 tahun Fakultas Teknik mengudara dan terus mencerdaskan anak bangsa. Yap, sama umurnya dengan negara kita, Indonesia.
HPTT 79
Tak terasa sudah hampir 79 tahun Fakultas Teknik mengudara dan terus mencerdaskan anak bangsa. Yap, sama umurnya dengan negara kita, Indonesia.
Bertepatan dengan pembukaan HPTT ke-79 Fakultas Teknik kemarin, Engineering Fun Run digelar sebagai acara pertama. Meskipun rutenya tidak terlalu jauh—hanya mengitari UGM, tetapi bagi banyak orang berlari menjadi opsi tersendiri untuk sejenak menepi dari segala kesibukan yang ada di muka bumi.
Bahagia merupakan satu kata sederhana, tetapi sulit untuk mewujudkannya. Terkadang manusia perlu menggantungkan dirinya ke insan lain agar perasaan bahagia dapat tercipta. Terkadang manusia baru bisa menemukan bahagia setelah apa yang Ia mau bisa terlaksana. Padahal, bahagia bisa datang dari mana saja asalkan kita menghargai apa yang ada tanpa kata andai di dalamnya.