Sekolah Pasacasarjana (SPs) UGM bekerjasama dengan Graduate Institute of International Development Studies (GIDS) menyelenggarakan Global South Workshop pada tanggal 26 November – 2 Desember 2011, salah satu kegiatannya adalah Public Lecture Series yang akan diselenggarakan:
First Seri
Hari/Tanggal: Senin, 28 November 2011
Pukul : 08.30 – 11.00 WIB
Tempat : Ruang Seminar Lt. 5 Sekolah Pascasarjana UGM
Agenda : Public Lecture: “Democracy, Diversity, and Development: India and Indonesia” oleh Prof. Gopalan Balachandran and Prof. Jean luc Maurer
Second Seri
Hari/Tanggal: Rabu, 30 November 2011
Pukul : 08.30 – 11.00 WIB
Tempat : Ruang Seminar Lt. 5 Sekolah Pascasarjana UGM
Agenda : Public Lecture: “The International Context of the Arab Spring” oleh Prof. Thomas Biersteker and Prof. Riccardo Bocco
Bagi dosen dan mahasiswa/i yang berminat hadir, silahkan registrasi di:
Nehi (08112505563), Ana (0274-564239/520318) atau email: sps@ugm.ac.id