Akademik dan Kemahasiswaan
Direktorat Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Gadjah Mada memberikan kesempatan kepada mahasiswa peserta KKN-PPM Periode 2 yang sudah mengikuti GT untuk mengikuti KKN-PPM Periode 6 yang akan dilaksanakan pada 4 Mei 2020 – 22 Juni 2020. Berkaitan dengan hal tersebut, kepada para mahasiswa peserta KKN-PPM UGM diberikan pilihan:
Berkenaan dengan Surat Edaran Rektor UGM nomor 1683/UN1.P/HKL/TR/2020, Surat Edaran Dekan Fakultas Teknik UGM nomor 1983/UN1/FTK/TU/PK/2020 terkait tanggap Covid-19 dan Surat Edaran Wakil Rektor Bidang Perencanaan, Keuangan dan Sistem Informasi nomor 1734/UN1.PII/DIT-KEU/KU/2020 tentang Bantuan Biaya Pulsa/Data Internet, dan kegiatan belajar mengajar dilaksanakan dengan daring maka Fakultas Teknik UGM akan memberikan bantuan kuota internet bagi mahasiswa jenjang Sarjana di lingkungan Fakultas Teknik UGM.
Berkenaan dengan Surat Edaran Rektor UGM nomor 1683/UN1.P/HKL/TR/2020 dan Surat Edaran Dekan Fakultas Teknik UGM nomor 1983/UN1/FTK/TU/PK/2020 terkait tanggap Covid-19, dan kegiatan belajar mengajar dilaksanakan dengan daring maka Fakultas Teknik UGM akan memberikan bantuan kuota internet bagi mahasiswa Bidikmisi di lingkungan Fakultas Teknik UGM.
Sesuai Surat Edaran Rektor Nomor 1683/UN1.P/HKL/TR/2020 tentang Pembatasan Maksimal Kegiatan di Kampus Universitas Gadjah Mada, berikut informasi terkait teknis penyelenggaran perkuliahan Konsep Keteknikan untuk Peradaban (KKuP) di lingkungan Fakultas Teknik UGM. Apabila ada perubahan akan akan diinformasikan lebih lanjut. Atas perhatiannya diucapkan terima kasih.