YOGYAKARTA (KU)-Rekayasa dan industri bangunan ternyata mempunyai andil yang cukup signifikan dalam proses perusakan lingkungan. Perusakan ekologi yang dimulai sejak tahap konstruksi, penggunaan material besar-besaran secara ilegal hingga operasional bangunan modern, dipastikan telah memproduksi racun, karbon, dan limbah yang terabaikan manajemen pemeliharaannya. Bahkan, diperkirakan 33% adanya pencemaran gas CO2 berasal dari bangunan yang ada di dunia..

"/>YOGYAKARTA (KU)-Rekayasa dan industri bangunan ternyata mempunyai andil yang cukup signifikan dalam proses perusakan lingkungan. Perusakan ekologi yang dimulai sejak tahap konstruksi, penggunaan material besar-besaran secara ilegal hingga operasional bangunan modern, dipastikan telah memproduksi racun, karbon, dan limbah yang terabaikan manajemen pemeliharaannya. Bahkan, diperkirakan 33% adanya pencemaran gas CO2 berasal dari bangunan yang ada di dunia..

"/> Industri Bangunan Ikut Menyumbang Proses Kerusakan Lingkungan – Fakultas Teknik
Translate »