JOGJA (KU) – Pengamat kelistrikan UGM, Prof. Dr. Tumiran, mengingatkan pemerintah untuk melakukan audit penggunaan energi terhadap PLN guna menekan biaya produksi dan kenaikan tarif dasar listrik (TDL). "Selama ini, tidak ada informasi mengenai penggunaan energi oleh PLN. Harus dimulai audit flow energy. Selama ini, audit yang dilakukan terhadap PLN hanya menyangkut aliran dana," kata Tumiran kepada wartawan, Rabu (16/6)..

"/>JOGJA (KU) – Pengamat kelistrikan UGM, Prof. Dr. Tumiran, mengingatkan pemerintah untuk melakukan audit penggunaan energi terhadap PLN guna menekan biaya produksi dan kenaikan tarif dasar listrik (TDL). "Selama ini, tidak ada informasi mengenai penggunaan energi oleh PLN. Harus dimulai audit flow energy. Selama ini, audit yang dilakukan terhadap PLN hanya menyangkut aliran dana," kata Tumiran kepada wartawan, Rabu (16/6)..

"/> PLN Perlu Diaudit Penggunaan Energi – Fakultas Teknik
Translate »