Forging ahead energetic and dynamic, challenge you to step front, achievement and grow up with us.
Sebuah Group Manufacturing Food Industry yang membawahi beberapa perusahaan dalam naungan Tiga Pilar Corpora sebagai Holding Company, merupakan Corporasi Multinasional yang berkembang sangat pesat bergerak dalam Bidang Food Industry, Agro (Up-Stream & Down Stream), Chemical Industry , Distribusi Dan Energy dan berkantor pusat diperkantoran Lingkar Mega Kuningan, Jakarta Selatan. Membuka peluang bagi lulusan terbaik untuk mengikuti Program:
Management Trainee
Persyaratan :
1. Pendidikan
– Fresh Graduate lulusan S1 Fakultas Teknik Industri
– Fresh Graduate lulusan S1 Fakultas Teknik Listrik
– Fresh Graduate lulusan S1 Fakultas Teknik Mesin
Untuk lulusan tahun 2011 s/d 2013
2. Usia Max 25 tahun
3. IPK Min 3,00
4. Bersedia mengikuti Pelatihan di Wilayah Sragen
5. Bersedia untuk ditempatkan diseluruh wilayah kerja dan unit Bisnis PT. Tiga Pilar Corpora
Kirimkan CV dan scan ijasah dengan subjek MT PT. Tiga Pilar Sejahtera ke buntari.d@tigapilar.com dan cc email ke haryadi@tigapilar.com
Batas penerimaan email Minggu 20 Januari 2013 pukul 24.00 WIB
Bila memenuhi persyaratan diatas, akan kami hubungi saudara untuk mengikuti proses Recruitment lebih lanjut.