LiDAR merupakan penemuan yang fenomenal pada dua dekade terakhir untuk bidang “geospatial data acquisition technology”. Dikatakan fenomenal karena LiDAR bisa mengakuisisi data sebanyak 200 kHZ atau 200 000 titik per detik, dengan akurasi yang tinggi. Kerapatan titik DEM sebesar 20cm atau 25 titik/m2, dan diakuisisi dengan pesawat yang terbang 200km/jam, bisa dilakukan oleh sistem LiDAR. Sehingga LiDAR merupakan sistem pemetaan yang paling efisien saat ini.

"/>LiDAR merupakan penemuan yang fenomenal pada dua dekade terakhir untuk bidang “geospatial data acquisition technology”. Dikatakan fenomenal karena LiDAR bisa mengakuisisi data sebanyak 200 kHZ atau 200 000 titik per detik, dengan akurasi yang tinggi. Kerapatan titik DEM sebesar 20cm atau 25 titik/m2, dan diakuisisi dengan pesawat yang terbang 200km/jam, bisa dilakukan oleh sistem LiDAR. Sehingga LiDAR merupakan sistem pemetaan yang paling efisien saat ini.

"/> Workshop LIDAR untuk Pemetaan (21-23 Juni 2011) – Fakultas Teknik
Translate »